Dirjen Penataan Agraria Menghadiri Rapat Tindak Lanjut Kooordinasi Percepatan Pembentukan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih di Provinsi Sumatera Utara

- Penulis

Selasa, 27 Mei 2025 - 00:56

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Direktur Jenderal Penataan Agraria, Yulia Jaya Nirmawati yang merupakan salah satu PIC Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih untuk wilayah Sumatera Utara hadir rapat Tindak Lanjut Kooordinasi Percepatan Pembentukan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih di Provinsi Sumatera Utara, pada Kamis (22/05/2025).

Turut hadir PIC lainnya yaitu Direktur Pengembangan UMKM dan Koperasi Kedeputian Bidang Kependudukan dan Ketenagakerjaan Kementerian PPN/Bappenas, Direktur Fasilitas Keuangan dan Aset Pemerintahan Desa Direktorat Jenderal Bina Pemerintah Kementerian Dalam Negeri, dan Sekretaris Deputi pada Deputi Bidang Pengembangan Usaha Koperasi Kementerian Koperasi.

Baca Juga:  Jaga Penyalahgunaan & Bebas Narkoba, Hasil Test Urine 15 Pegawai Lapas Indramayu Negatif

Yulia Jaya Nirmawati mengatakan bahwa target yang diberikan tinggal beberapa waktu lagi, maka selaku PIC diperlukan koordinasi yang baik untuk meng-update tugas yang diamanatkan untuk memantau sejauhmana progres yang telah dilakukan oleh daerah.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sumber: Tim Media Ditjen Penataan Agraria

#MelayaniProfesionalTerpercaya

Berita Terkait

OEGROSENO Melaporkan Sekjen KOI Ke POLDA METRO JAYA
“Jalan Rusak Diduga Truk Pengangkut Beton” Warga Tanjungrejo Terancam Keselamatannya…?!
Launching Kegiatan Pilot Project Layanan Pengukuran dalam Rangka Mengurangi Tunggakan
Lantik 79 Pejabat Struktural Se-Indonesia, Menteri Nusron Tekankan Semangat _Nationwide_ dan Sistem Meritokrasi
Lampaui Target Penyelesaian PTSL, Menko AHY dan Wamen Ossy Serahkan Langsung Sertipikat Masyarakat Kabupaten Pacitan
SAKIP Cerminan Akuntabilitas Publik, Irjen dan Sekjen Kementerian ATR/BPN Tegaskan Peran Strategis Pemimpin dan Integritas Kinerja
Targetkan Predikat SAKIP A, Wamen Ossy Sampaikan Lima Strategi Utama yang Lebih Terukur dan Berdampak
Musim Tanam Gadu Dimulai, Indramayu Satukan Kekuatan Pemerintah dan Petani
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 7 Juli 2025 - 11:15

OEGROSENO Melaporkan Sekjen KOI Ke POLDA METRO JAYA

Jumat, 4 Juli 2025 - 23:11

“Jalan Rusak Diduga Truk Pengangkut Beton” Warga Tanjungrejo Terancam Keselamatannya…?!

Jumat, 4 Juli 2025 - 05:33

Launching Kegiatan Pilot Project Layanan Pengukuran dalam Rangka Mengurangi Tunggakan

Jumat, 4 Juli 2025 - 05:30

Lantik 79 Pejabat Struktural Se-Indonesia, Menteri Nusron Tekankan Semangat _Nationwide_ dan Sistem Meritokrasi

Jumat, 4 Juli 2025 - 05:28

Lampaui Target Penyelesaian PTSL, Menko AHY dan Wamen Ossy Serahkan Langsung Sertipikat Masyarakat Kabupaten Pacitan

Jumat, 4 Juli 2025 - 05:21

Targetkan Predikat SAKIP A, Wamen Ossy Sampaikan Lima Strategi Utama yang Lebih Terukur dan Berdampak

Jumat, 4 Juli 2025 - 02:21

Musim Tanam Gadu Dimulai, Indramayu Satukan Kekuatan Pemerintah dan Petani

Kamis, 3 Juli 2025 - 14:30

Terima Kunjungan Kasdim, Lapas & Kodim Indramayu Komitmen Jaga Kondusifitas

Berita Terbaru

Uncategorized

OEGROSENO Melaporkan Sekjen KOI Ke POLDA METRO JAYA

Senin, 7 Jul 2025 - 11:15