Ketua IPP Sejahtera Pasar Daerah Jatibarang Periode 2025-2030 Resmi Dilantik

- Penulis

Jumat, 19 September 2025 - 13:28

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Spread the love

INDRAMAYU-Gerbang Investigasi.com

Pasca pemilihan Ketua IPP yang ada di Pasar Daerah Jatibarang untuk periode 2025 sampai dengan 2030 telah dilaksanakan beberapa waktu lalu, maka pelantikan ketua IPP yang baru melakukan pengukuhan.

Hedy Warkim selaku Ketua Ikatan Pedagang Pasar (IPP) yang terpilih telah dikukuhkan dan dihadiri oleh Muspika Jatibarang, pada pelantikan bertempat di Aula Diskopdagin Kabupaten Indramayu. Jumat, (19/09/25).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Plt Diskopdagin Esmega, IPP merupakan mitra kerja dan telah melalui proses pemilihan yang dilakukan oleh para pedagang pasar secara demokrasi, dalam kegiatan itu juga telah diketahui oleh Muspika.

“IPP adalah mitra Kita, maka untuk menggantikan Ketua IPP yang masa jabatannya telah berakhir dengan cara membentuk pola demokrasi dan hal itu telah terbentuk pada kegiatan juga para stakeholder terkait beserta jajarannya ikut mengetahui,” ujar Kadis Plt Diskopdagin.

Esmega juga menyatakan bahwa dalam kegiatan itu untuk pengukuhannya dilaksanakan secara seremonial, dari Diskopdagin sendiri sekedar mengetahui yang dilakukan dengan demokrasi.

Baca Juga:  Dirjen SPPR Kementerian ATR/BPN di ICI 2025: Dukung Pembangunan Melalui Teknologi Pengukuran untuk Percepat Pemetaan Infrastuktur

“Dari pihak kami hanya mengetahui dan mengesahkan bahwa telah terbentuk secara demokrasi yaitu sesuai musyawarah, kesepakatan serta Jurdil yang dilakukan para pedagang pasar sendiri,” tuturnya.

Harapan Kadis Plt Diskopdagin Esmega, setelah dilantiknya Ketua IPP Jatibarang dapat menampung keinginan warga pedagang pasar untuk disampaikan kepada unsur lain dalam lingkup kewilayahan untuk mendukung.

“Mudah-mudahan kedepannya bisa mengaspirasikan keinginan-keinginan warga pasarnya, sehingga bisa menyambungkan bermitranya bukan Diskopdagin saja tetapi ada juga unsur kewilayahan dan unsur Tantribumas juga, kami dari Diskopdagin juga mengapresiasi penuh,” harap Esmega.

Selaras Dengan Kadis Plt Diskopdagin, Kepala Pasar Daerah Jatibarang Samsuri juga berharap dengan terbentuknya Ketua IPP Sejahtera yang baru akan menjadi mitra kerja dalam membentuk kolaborasi tercapainya keamanan,kenyamanan dan kesejahteraan guna menjadikan PD Jatibarang lebih maju dan lebih baik lagi kedepannya.

(Toro)

Berita Terkait

Polres Indramayu Lakukan Assessment Jalur dan Penentuan Pos Operasi Ketupat 2026
Lapas Kelas IIB Indramayu Laksanakan Panen Raya Serentak sebagai Implementasi 15 Aksi Program IMIPAS
Produk Hidroponik Warga Binaan Lapas Indramayu Resmi Masuk Yogya Toserba
Di Momen Peringatan Hari Desa Nasional Tahun 2026, Wamen Ossy: Legalitas Hak Atas Tanah Penting untuk Dukung Pembangunan Desa
Awal 2026, Kementerian ATR/BPN Targetkan Peningkatan Akurasi Data Pertanahan
Catatkan Capaian Positif, Sekjen ATR/BPN Paparkan Realisasi Program Pertanahan 2025 Mayoritas di Atas 100 Persen
Melalui PTSL, Kementerian ATR/BPN Terbitkan 1,2 Juta Sertipikat Sepanjang Tahun 2025
Pesan Wamen Ossy ke Jajaran Kantor Pertanahan Kabupaten Mempawah: Tingkatkan Layanan Sesuai Kebutuhan Masyarakat
Berita ini 28 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 11:50

Polres Indramayu Lakukan Assessment Jalur dan Penentuan Pos Operasi Ketupat 2026

Jumat, 16 Januari 2026 - 11:46

Lapas Kelas IIB Indramayu Laksanakan Panen Raya Serentak sebagai Implementasi 15 Aksi Program IMIPAS

Jumat, 16 Januari 2026 - 08:22

Produk Hidroponik Warga Binaan Lapas Indramayu Resmi Masuk Yogya Toserba

Jumat, 16 Januari 2026 - 07:03

Di Momen Peringatan Hari Desa Nasional Tahun 2026, Wamen Ossy: Legalitas Hak Atas Tanah Penting untuk Dukung Pembangunan Desa

Jumat, 16 Januari 2026 - 07:02

Awal 2026, Kementerian ATR/BPN Targetkan Peningkatan Akurasi Data Pertanahan

Jumat, 16 Januari 2026 - 07:00

Melalui PTSL, Kementerian ATR/BPN Terbitkan 1,2 Juta Sertipikat Sepanjang Tahun 2025

Kamis, 15 Januari 2026 - 08:22

Pesan Wamen Ossy ke Jajaran Kantor Pertanahan Kabupaten Mempawah: Tingkatkan Layanan Sesuai Kebutuhan Masyarakat

Rabu, 14 Januari 2026 - 13:00

Desa Telukagung Gelar Musrenbangdes Tahun 2027 Bahas Prioritas Pembangunan Desa

Berita Terbaru